JAKARTA - JKT48 akhirnya merilis album baru berjudul
Mahagita. Acara peluncuran berlangsung di JKT48 Theatre, FX Sudirman,
Jakarta, Rabu, 23 Maret 2016.
Album kedua JKT48 ini menampilkan berbagai single mereka sejak debut pada tahun 2011, seperti River dan Refrain Penuh Harapan, yang ditambah dengan dua single baru dengan judul Pesawat Kertas 365 Hari dan Di Bawah Langit Berwarna Sakura.
Dalam sesi wawancara, Melody JKT48 yang mewakili rekan-rekannya sebagai GM JKT48 Theatre menuturkan jika pemilihan lagu dalam album ini didasarkan pada lagu-lagu yang dapat mewakili karakter JKT48.
"Mahagita ini second albumnya JKT48, lagu-lagunya diambil yang mewakili JKT48. Album ini merepresentasikan JKT48," tutur Melody.
Berikut daftar lagu dalam album “Mahagita”:
1. Pesawat Kertas 365 Hari
2. Di Bawah Langit Berwarna Sakura
3. River
4. Fortune Cookie yang Mencinta
5. Refrain Penuh Harapan
6. Maafkan, Summer
7. First Rabit
8. Jejak Awan Pesawat
9. Gadis Remaja
10. Hari Pertama
11. Only Today
12. 1! 2! 3! 4! Yoroshiku!
13. Alasanku, Maybe
14. Laptime Masa Remaja
15. Kebun Binatang di Saat Hujan
Source : Okezone
Album kedua JKT48 ini menampilkan berbagai single mereka sejak debut pada tahun 2011, seperti River dan Refrain Penuh Harapan, yang ditambah dengan dua single baru dengan judul Pesawat Kertas 365 Hari dan Di Bawah Langit Berwarna Sakura.
Dalam sesi wawancara, Melody JKT48 yang mewakili rekan-rekannya sebagai GM JKT48 Theatre menuturkan jika pemilihan lagu dalam album ini didasarkan pada lagu-lagu yang dapat mewakili karakter JKT48.
"Mahagita ini second albumnya JKT48, lagu-lagunya diambil yang mewakili JKT48. Album ini merepresentasikan JKT48," tutur Melody.
Berikut daftar lagu dalam album “Mahagita”:
1. Pesawat Kertas 365 Hari
2. Di Bawah Langit Berwarna Sakura
3. River
4. Fortune Cookie yang Mencinta
5. Refrain Penuh Harapan
6. Maafkan, Summer
7. First Rabit
8. Jejak Awan Pesawat
9. Gadis Remaja
10. Hari Pertama
11. Only Today
12. 1! 2! 3! 4! Yoroshiku!
13. Alasanku, Maybe
14. Laptime Masa Remaja
15. Kebun Binatang di Saat Hujan
Source : Okezone
EmoticonEmoticon